Beranda / /

  • Gugat Izin Usaha PT DPL, Forbina: Gubernur Aceh Abaikan Hak Rakyat
    Polkum | 3 hari lalu
    Gugat Izin Usaha PT DPL, Forbina: Gubernur Aceh Abaikan Hak Rakyat

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Direktur Eksekutif Forum Bersama Investigasi dan Advokasi (Forbina), Muhammad Nur, SH, bersama Maulana, SH, selaku kuasa hukum, menggugat Gubernur Aceh ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Banda Aceh terkait pemberian Izin Usaha Perkebunan Budidaya kepada PT Dua Perkasa Lestari (DPL). Gugatan tersebut terdaftar dengan nomor perkara 45/G/2024/PTUN.BNA pada Jumat, 22 November 2024.

  • Rakorpimda, Pj Gubernur Safrizal Sorot 6 Elemen Utama Persiapkan Pilkada
    Aceh | 4 hari lalu
    Rakorpimda, Pj Gubernur Safrizal Sorot 6 Elemen Utama Persiapkan Pilkada

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh bersama seluruh pihak terkait memastikan kesiapan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di provinsi ini berjalan lancar, aman, dan demokratis. Hal ini ditegaskan oleh Pj. Gubernur Aceh, Dr. Safrizal ZA, M.Si, dalam Rapat Koordinasi Pimpinan Daerah (Rakorpimda) se Aceh di Hotel The Pade, Aceh Besar, Kamis (21/11/2024).

  • 350 Personel Polda Aceh Siap Amankan Debat Ketiga Cagub-Cawagub
    Hankam | 6 hari lalu
    350 Personel Polda Aceh Siap Amankan Debat Ketiga Cagub-Cawagub

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Personel Kepolisian Daerah (Polda) Aceh mengerahkan 350 personel untuk mengamankan jalannya debat ketiga pasangan calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) Aceh yang akan digelar Ballroom The Pade Hotel Banda Aceh, pada Selasa malam, 19 November 2024.

  • Pj Gubernur Aceh Hadiri Rakor Persiapan Pilkada Serentak 2024 di Jakarta
    Pemerintahan | 7 hari lalu
    Pj Gubernur Aceh Hadiri Rakor Persiapan Pilkada Serentak 2024 di Jakarta

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menghadiri undangan Rapat Koordinasi (Rakor) dan Rapat Dengar Pendapat (RDP) terkait persiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 di wilayah Aceh. Acara tersebut digelar oleh Komisi II DPR RI di Ruang Rapat Komisi II Gedung Nusantara DPR RI, Jakarta Pusat, pada Senin (18/11/2024).

  • Pj Gubernur Safrizal Canangkan Penanaman 500 Ribu Pohon Buah Khas Aceh
    Aceh | 9 hari lalu
    Pj Gubernur Safrizal Canangkan Penanaman 500 Ribu Pohon Buah Khas Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA M Si, mencanangkan penanaman 500 ribu pohon buah khas Aceh, hingga tiga bulan mendatang di seluruh Aceh. Hal tersebut disampaikan oleh lulusan terbaik STPDN angkatan pertama itu, dalam sambutannya pada peringatan Hari Ulang Tahun ke-60 Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, di Halaman FP USK, Sabtu (16/11/2024). 

  • Menteri TRH  dan Ustadz Das'ad Latif Hadiri Maulid Raya di Aceh
    Aceh | 10 hari lalu
    Menteri TRH dan Ustadz Das'ad Latif Hadiri Maulid Raya di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, bersama Pimpinan Forkopimda Aceh lainnya, menjemput kedatangan Menteri Ekonomi Kreatif (Ekraf)/Kepala Badan Ekonomi Kreatif, Teuku Riefki Harsya (TRH), dan Ustadz Das’ad Latif, di Bandara Sultan Iskandar Muda Aceh Besar, Jumat (15/11/2024). 

  • Pj Gubernur Safrizal Jumpai Dubes Syechelles Ajak Investasi ke Aceh
    Invest-in-aceh | 11 hari lalu
    Pj Gubernur Safrizal Jumpai Dubes Syechelles Ajak Investasi ke Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pj Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA, M.Si ke Kedubes Syechelles untuk ASEAN di Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (13/11/2024). Kunjungan ini untuk membahas sejumlah investasi parawisata yang akan dibawa ke Aceh. Dalam pertemuan ini, Safrizal dan Ketua DPD RI Sultan Bachtiar Najamudin disambut langsung oleh Dubes Syechelles Nico Barito.

  • Debat Ketiga Cagub dan Cawagub Aceh Dijadwalkan 19 November 2024
    Polkum | 12 hari lalu
    Debat Ketiga Cagub dan Cawagub Aceh Dijadwalkan 19 November 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh telah menyelesaikan pembahasan tema debat ketiga bagi calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh pada Pilkada 2024. Tema-tema ini dirancang melalui rapat koordinasi bersama partai politik dan tim kampanye (LO) pasangan calon yang digelar di Aula Kantor KIP Aceh. 

  • Pj Gubernur Aceh Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2024
    Pemerintahan | 15 hari lalu
    Pj Gubernur Aceh Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., memimpin upacara peringatan Hari Pahlawan 2024 yang digelar di Halaman Kantor Gubernur Aceh pada Minggu (10/11/2024). Upacara yang penuh khidmat ini diikuti oleh ratusan peserta, yang terdiri dari prajurit TNI dari semua matra, Polri, Satpol PP-WH, ASN Pemerintah Aceh, serta pelajar dari berbagai sekolah di Kota Banda Aceh.



  • Perlu Langkah Kreatif Mengatasi Rendahnya Literasi dan Akses Pendidikan di Pedalaman
    Aceh | 20 hari lalu
    Perlu Langkah Kreatif Mengatasi Rendahnya Literasi dan Akses Pendidikan di Pedalaman

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Safrizal ZA menyoroti sejumlah tantangan yang dihadapi pendidikan di Aceh, khususnya mengenai angka literasi dan rata-rata lama sekolah.Saat ini, rata-rata lama sekolah di Aceh masih berada di angka 9,5 tahun atau setara dengan kelas 1 SMA. Ia menegaskan, angka ini harus menjadi perhatian utama seluruh instansi terkait.

  • Pj Gubernur Safrizal Serahkan Bantuan Kaki Palsu untuk Remaja Banda Aceh
    Aceh | 20 hari lalu
    Pj Gubernur Safrizal Serahkan Bantuan Kaki Palsu untuk Remaja Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menunjukkan kepeduliannya terhadap warga dengan menyerahkan bantuan kaki palsu kepada Guntur Yuddha Pratama, seorang remaja berusia 14 tahun yang tinggal di Gampong Asoe Nanggroe, Kecamatan Meuraxa, Banda Aceh. 

  • UIN Ar-Raniry Gelar Dialog Keacehan, Bedah Visi-Misi Paslon Gubernur Aceh 2025-2030
    Aceh | 21 hari lalu
    UIN Ar-Raniry Gelar Dialog Keacehan, Bedah Visi-Misi Paslon Gubernur Aceh 2025-2030

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh kembali menunjukkan peran aktifnya dalam proses demokrasi di Aceh dengan menggelar Dialog Keacehan yang mengangkat tema “Pendidikan, Kebudayaan, dan Kepemudaan” sebagai wadah untuk membedah visi-misi para pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh periode 2025-2030. 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »